108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS

ABSTRAK Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, paradigma pembelajaran di sekolah banyak mengalami perubahan, terutama dalam pelaksanaan proses pembelajaran dari yang bersifat behavioristik menjadi konstruktivisme, dari yang teacher concered menjadi student concered. Pendekatan tersebut dikenal dengan nama contextual, teaching and learning (CTL). Dalam lapangan pendidikan dan pengajaran, istilah CTL relatif masih belum dikenal luas. Pendekatan CTL ini mengembangkan kurikulum dengan fokus padapenguasaan kompetensi tertentu berdasarkan tahap-tahap perkembangan peserta didik. Peserta didik berada pada proses perkembangan yang berkelanjutan dari seluruh aspek kepribadian sebagai pemekaran terhadap potensi-potensi bawaan sesuai dengan kesempatan belajar yang ada dan diberikan oleh lingkungan. Setiap tahap perkembangan memiliki sejumlah potensi bawaan yang dapat dikembangkan, tetapi pemekarannya sangat tergantung pada kesempatan yang ada dan kondisi lingkungannya. Pengembangan kurikulumyang baru, seorang guru dituntut untuk lebih mampu menggunakan metode-metode yang dapat meningkatkan pemahaman termasuk penggunaan metode pendekatn CTL yang terutama dalam mata pelajaran IPS (Ekonomi). Sehingga guru tidak hanya menyampaikan materi dalam kelas saja tapi juga dapat memberikan contoh dan tugas secara alamiah yang lebih mengena terhadap pemahaman siswa. Dari hal inilah penulis ingin membahasnya dalam skripsi dan mengambil judul Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS )Ekonomi) di MTs Surya Buana Malang. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah Untuk mengetahui bagaimana implementasi Pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL), faktor-faktor apa saja penunjang dan penghambat dalam mata pelajaran IPS (Ekonomi) pada siswa kelas VIII di MTs Surya Buana Malang. Penelitian yang peneliti gunakan adalah termasuk dalam penelitian deskriptif kualitatif. Cara pengumpulan data, peneliti menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan untuk analisisnya, peneliti menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah bahwasanya Implementasi pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) sudah banyak diterapkan, termasuk pada materi ekonomi kelas VIII di MTs Surya Buana Malang dengan berbagi metode yang baru dan menarik antara lain: pertama belajar di luar kelas. kedua, metode bisik-bisik. Ketiga, ada metode pohon tempel. Keempat, kantong belajar. Kelima, terjun langsung ke masyarakat. Keenam, mengikuti lomba karya ilmiah. namun perlu dikembangkan lagi terutama cara penyampaiannya. Apabila terdapat penemuan lain mengenai CTL yang mungkin lebih menarik dari sekripsi ini, maka hal itu dapat dijadikan masukan atu tambangan untuk adapat lebih membangun.
File Selengkapnya.....

Tag Favorit :

108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS adalah yang barusan kamu baca.

PESAN SEKARANG Kumpulan Contoh Skripsi/Tesis bisa Request Sesuai Topik Judul yang di Butuhkan Caranya silahkan chat WA, +GRATIS BANTUAN TEKNIS KONSULTASI DAN BIMBINGAN GARANSI LOLOS CEK PLAGIASI ,

108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS 108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS 108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS 108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS

Belum ada Komentar untuk "108. Implementasi Pendekatan Contextual, Teaching and Learning (CTL) Dalam Mata Pelajaran IPS"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel